Terungkap 2 Alasan Alejandro Garnacho Jarang Main di Manchester United Sejak Akhir 2024
Jakarta- Selain Marcus Rashford, ada satu lagi pemain Manchester United yang jarang bermain sejak akhir tahun 2024 yakni winger Alejandro Garnacho. Pemuda Argentina itu banyak makan gaji buta duduk di bangku cadangan. Manajer MU Ruben Amorim tak membawa Garnacho saat The Red Devils menang dramatis atas rival sekota Manchester City di ajang Liga Inggris pertengahan Desember…