
Klasemen BRI Liga 1 & Jadwal Pertandingan Pekan Ini: Tiga Poin Bisa Mengubah Peta Persaingan
Jakarta Klasemen sementara BRI Liga 1 2024/2025 di papan atas, tengah dan bawah semakin kompetitif setelah sejumlah tim berhasil meraih kemenangan krusial pada pekan ke-23 kemarin. Dari 9 pertandingan, sebanyak 5 tim meraih kemenangan, 8 tim membawa hasil imbang dan 5 tim harus rela menelan kekalahan. Keberhasilan Persib Bandung menahan imbang Persija Jakarta di pekan ke-23…